Melalui AISEC UI, 3 mahasiswi asing yaitu Shannon yang studi di University of Nottingham, Ningbo, China lalu Hamizah yang studi di Nanyang Technological University Singapore dan Nguyen mahasiswi International University Vietnam National University Ho Chi Minth City dapat menjadi relawan di rumah anyo masing-masing selama 6 minggu (Mei-Juli 2013). Mereka mendampingi, menemani dan saling belajar dengan pasien dan orangtuanya. Semoga makin banyak student asing yang ikut ber-empati dan peduli kepada anak-anak yang menyandang kanker di Indonesia.
Banyak hal tentang BPJS Kesehatan yang perlu diketahui ternasuk untuk pasien kanker anak. Yuk! Simak penjelasan langsung dari Direktur Utama BPJS Kesehatan Prof. dr. Ali Ghufron Mukti, MSc, PhD